Pantangan atau Hal yang tidak tidak boleh dilakukan dalam hijamah (bekam), antara lain: Tidak menganjurkan melakukan bekam basah pada penderita gula darah kecuali juru bekam yang ahli dan berpengalaman. Hindari membekam orang yang fisiknya sangat lemah atau orang yang kelelahan (overfatigue). Jangan membekam orang yang menderita penyakit kulit merata atau menderita alergi kulit yang parah… Lanjutkan membaca Pantangan Hijamah (Bekam)
Tag: terapi Hijamah
MENGAPA HARUS BERBEKAM
Tubuh yang sehat dan pikiran yang cerdas adalah faktor penting dalam hidup seorang individu demi melaksanakan tanggung jawab kehidupan mereka. Tapi jika terlalu banyak kotoran/toksid dalam badan ini akan menyebabkan Śtatis Darah (pembekuan darah), dimana sistem darah tidak berjalan dengan lancar. Keadaan ini sedikit demi sedikit akan mengganggu kesehatan fisik maupun mental seseorang. Akibatnya seseorang… Lanjutkan membaca MENGAPA HARUS BERBEKAM
Dalil Hijamah/ Bekam
“Sebaik-baik pengobatan bagi kalian adalah berbekam”. (Muttafaq ‘alaihi, Shahih Bukhari no. 2280 dan Shahih Muslim no. 2214). “Kesembuhan itu ada dalam tiga hal, yaitu dalam minum madu, sayatan alat hijamah atau sundutan api. Namun aku melarang umatku melakukan sundutan.” (HR. Al-Bukhari no. 5680). Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda: “Barangsiapa berbekam … maka ia… Lanjutkan membaca Dalil Hijamah/ Bekam
Titik Hijamah/Bekam Sunnah (1)
Ta’rif(Pengertian dan penjelasan) titik nabawi adalah titik-titik bekam yang didasarkan kepada hadist-hadist Rasullah, baik secara amaliyah, qauliyah, taqririyah maupun shifah. yaitu titik-titik yang diaplikasikan kepada beliau sebagai pasien (karena beliau tidak pernah berperan sebagai pembekam), atau beliau menyampaikannya melalui lisan ata beliau menyampaikan suatu pensifatan tentang titik bekam. secara anatomis, posisi titik-titik hijamah nabawi tidak… Lanjutkan membaca Titik Hijamah/Bekam Sunnah (1)